Pj Bupati Barsel Laporkan Pelaku Penyebar Hoax

BUNTOK – Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Dr. H. Deddy Winarwan, M.Si bertindak tegas, dengan melaporkan terduga penyebar hoax yang menyebarkan flayer atau pamflet bernuansa politik, dengan memasang foto dirinya dan logo Pemkab Barsel. Hal tersebut disampaikan Pj Bupati saat melakukan konferensi pers, di ruang kerjanya, Rabu (6/9/23) sore. “Saya sebagai warga negara […]