Rumah Adat Dayak Telan Anggaran Rp. 3,88 Miliar
Buntok. mataborneo – Pj. Bupati Barito Selatan H. Deddy Winarwan meresmikan rumah adat Dayak atau Huma Betang Kabupaten Barito Selatan. Sebagai bentuk pelestarian budaya serta simbol persatuan masyarakat Dayak, pembangunan Rumah Adat Dayak ini telah selesai dan siap untuk digunakan sebagai pusat kegiatan adat serta pengembangan kebudayaan daerah. Demikian dikatakan kepala Dinas PUPR Kabupaten Barito […]